Mengatasi Anak Takut di Hari Pertama Sekolah

Alhamdulillah ya Bunda, si kecil sudah mulai masuk sekolah. Ayah dan Bunda pasti sangat senang melihat si kecil memakai seragam sekolah untuk pertama kalinya. Dalam hati bergumam "Nggak terasa anakku sudah besar, sudah bersekolah". Si kecil pasti kelihatan lebih manis, imut, dan menyenangkan. Ada yang masuk di PAUD, di TK/RA, atau di SD/MI. Semuanya tentunya bikin Ayah Bunda bahagia.

Uniknya Lebaran

Lebaran atau Idul Fitri adalah even yang sangat dinanti- nanti banyak orang. Bagaimana tidak? Event berharga ini adalah event yang sangat tepat untuk menjalin tali silaturrahim dgn sanak saudara.

Kegiatan Pondok Romadhon

Saat bulan Ramadhan tiba, sekolah-sekolah selalu menyelenggarakan kegiatan pondok romadhon untuk siswa/i. Kegiatan ini bermacam-macam. Ada yg sistem kilat dua hari satu malam, ada juga yg sistem berkala masuk pukul 07.00-10.00 selama satu minggu.